PENDATAAN Sustainable Development Goals (SDGs)

ADMIN 05 Mei 2021 12:03:18 WIB

Pada Tanggal 29 april 2021 telak dilaksanakan sosialisasi tentang pendataan berbasis SDGS. SDGs Desa adalah upaya terpadu mewujudkan Desa tanpa kemiskinan dan kelaparan, Desa ekonomi tumbuh merata, Desa peduli kesehatan, Desa peduli lingkungan, Desa peduli pendidikan, Desa ramah perempuan, Desa berjejaring, dan Desa tanggap budaya untuk percepatan pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Dalam bahasa kerennya Sustainable Development Goals disingkat SDGs.
Dihadiri oleh Tim dari kecamatan,pendamping desa ,BKTM,BABINSA,Anggota BPD,Perangkat Desa dan  Semua Ketua RT DEsa Prambon .

Narasumber dari Kecamatan, Pendamping Desa dan Kepala Desa Prambon ...

Kepala Desa Mengucapkan terimakasih atas Kehadiran bapak ibu dari kecamatan dan Bapak RT se Desa prammbon . Mempersilahkan dari pihak kecamatan untuk memberikan pemahaman mengenai SDGs. Kepada seluruh ketua RT Prambon.

Pendamping Desa menguraikan tugas pokok Pendataan SDGs dan berapa jumlah pendata SDGs dan memberikan mekanisme yang harus dikuasai oleh pendata SDGs Tersebut.

setelah kegiatan selesai bapak Kasi Kesra memberikan doa penutup..

DAn peserta semua selalu mematuhi protokol kesehatan sesuai anjuran SE Bupati yang sudah di edarkan ke desa . (LAtepost) Wahyu S

Komentar atas PENDATAAN Sustainable Development Goals (SDGs)

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi DESA PRAMBON

tampilkan dalam peta lebih besar